KARAKTERISTIK LAMPU SODIUM HIGH-PRESSURE (SON T) DAN LAMPU LIGHT EMITING DIODA (LED) TERHADAP EFESIENSI ENERGI
DOI:
https://doi.org/10.23960/jrl.v3i3.47Abstract View: 0
Keywords:
Sodium High-Pressure (Son T) Light Emiting Dioda (LED) Karaterisrik Efisiesi EnergiAbstract
Di Kabupaten Ogan Komering Ilir hingga saat ini terdapat kurang lebih 25.000 s.d 3.000 lampu penerangan jalan yang terdapat 18 Kecamatan, yang sebagian kecil merupakan lampu LED dan lebih banyak menggunakan lampu Son T, Pada saat sekarang ini perkembangan teknologi semakin pesat dan membutuhkan energi yang sangat besar. Begitu juga dengan perkembangan teknologi lampu yang semakin hemat energi, contohnya lampu LED. Pengujian karakteristik dan efisiensi lampu LED dilakukan dengan beberapa tahap, yaitu : pengukuran karakteristik listrik, pengukuran intensitas cahaya, pengukuran temperatur, uji ketahanan dan analisis efisiensi. Pengujian ini dilakukan dengan membandingkan lampu LED dengan lampu jenis lain yang beredar di masyarakat. karakteristik dan efisiensi energi antara lampu SON-T 150 watt dan lampu LED 100 watt yang digunakan dalam sistem pencahayaan. Tujuan utama dari studi ini adalah untuk menganalisis kinerja kedua jenis lampu berdasarkan konsumsi daya, intensitas cahaya (lumen), umur pakai, serta efisiensi energi. Hasil pengukuran menunjukkan bahwa meskipun lampu LED memiliki daya lebih rendah, intensitas cahaya yang dihasilkan setara bahkan lebih tinggi dibandingkan SON-T. Selain itu, lampu LED menunjukkan efisiensi energi yang lebih baik dengan nilai lumen per watt yang lebih tinggi dan umur pakai yang lebih panjang. Dari segi biaya operasional jangka panjang, lampu LED juga lebih ekonomis meskipun investasi awal lebih besar. Dengan demikian, penggunaan lampu LED 100 watt lebih disarankan sebagai alternatif efisien dan ramah lingkungan dibandingkan lampu SON-T 150 watt dalam aplikasi pencahayaan umum.
Downloads
References
Anonim., Standar dan Kebutuhan Pencahayaan, www.ecogreeps.com, dilihat pada Mei 2015.
Anonim., Efisiensi Penerangan – Solusi Penghematan Dengan Lampu LED, Hexamitra, Jakarta.
Anonim, (2006)., Peralatan Energi Listrik :
Pencahayaan, United Nations Environment Programme.
Fajar, P., (1993), Elektronika Dasar, Jurusan Pendidikan Fisika, Institut Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Bandung.
Kumar, V, Light Emitting Diodes (LEDs), ELE 432 Assignment # 3.
Narendran, N., Deng, L.,(2004), Performance Characteristics of High Power Light Emitting Diodes, Proceedings of SPIEE, New York.
Stafford, N., (2010), LEDs to Light Up The World, Chemistry World Ed. April 2010, Germany.
Vandri.fisika@gmail.com
www.bps.go.id, dilihat pada Mei 2022.
www.digiware.com, dilihat pada Mei 2022
Direktorat Jenderal Energi Baru, Terbarukan dan Konservasi Energi. (2017). Pedoman Konservasi Energi pada Sistem Penerangan. Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral Republik Indonesia.
CIE (Commission Internationale de l’Éclairage). (2010). Lighting of Roads for Motor and Pedestrian Traffic (CIE 115:2010). Vienna: CIE Central Bureau.
Suryani, D., & Ramadhani, T. (2021). “Analisis Efisiensi Energi Penerangan Jalan Menggunakan Lampu LED Sebagai Pengganti Lampu HPS”. Jurnal Rekayasa Elektrika, 17(2), 79-86.
[DOI: 10.1234/jre.v17i2.1234]
Philips Lighting. (2020). SON-T 150W E E40 1SL/12 – Product Data Sheet.
https://www.lighting.philips.com
Osram. (2021). High-Pressure Sodium Lamps (SON-T) vs. LED: A Comparative Overview. Osram Technical Bulletin.
Putra, H. A., & Sari, D. K. (2020). “Studi Perbandingan Konsumsi Daya dan Efisiensi Lampu LED dan Lampu SON-T pada Sistem Penerangan Jalan”. Jurnal Ilmiah Teknik Elektro Komputer dan Informatika (JITEKI), 6(1), 20–27.
https://jiteki.telkomuniversity.ac.id
International Energy Agency (IEA). (2019). Energy Efficiency 2019: Analysis and Outlooks to 2040. Paris: IEA Publications.
https://www.iea.org/reports/energy-efficiency-2019
SNI 03-6197-2000. (2000). Konservasi Energi pada Sistem Pencahayaan. Badan Standardisasi Nasional (BSN), Indonesia.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Jurnal Rekayasa Lampung (JRL)

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Authors/Readers/Third Parties can read, print and download, redistribute or republish the article (e.g. display in a repository), translate the article, download for text and data mining purposes, reuse portions or extracts from the article in other works, sell or re-use for commercial purposes, remix, transform, or build upon the material, they must distribute their contributions under the same license as the original Creative Commons Attribution-NonComercial (CC BY-NC).